VISI DAN MISI


A.    VISI
SAKING MASYARAKAT
ASAL SAKING MASYARAKAT
KANGGE MASYARAKAT
( Dari Masyarakat, Berasal Dari Masyarakat, Untuk Masyarakat)

Dalam artian : Berangkat dari pemikiran, gagasan, ide dari masyarakat yang sifatnya untuk kemajuan pembangunan, sumber daya manusia dan meningkatkan ekonomi untuk terwujudnya kesejahteraan masyarakat desa Melikan.

B.     MISI
Misi Pemerintahan Desa Melikan diantaranya adalah :
1.  Meningkatkan keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat Desa Melikan
2. Meningkatkan pelayanan kepada masyarakat agar kebutuhannya terpenuhi.
3. Mengupayakan peningkatan kwualitas Sumber Daya Manusia (SDM) masyarakat Desa Melikan yang bertumpu pada IPTEK dan IMTAQ (Ilmu Pengetahuan Teknologi serta beriman dan taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa).
4.  Mengupayakan terciptanya lapangan kerja dan peningkatan ekonomi rakyat.
5. Meningkatkan kemampuan dan peranan wanita dalam semua aspek kehidupan.
6.  Meningkatkan kesehatan lingkungan masyarakat Desa Melikan.
7.  Meningkatkan sarana prasarana dasar pemukiman.
8.  Melestarikan adat istiadat dan budaya asli desa.
9.  Mengoptimalkan kelembagaan dan karang taruna.
10. Meningkatkan industri kepariwisataan dan kerajinan yang ada.





0 komentar:

Posting Komentar